Thursday, October 30, 2008

Haykal Cupcakes


Pengen ikut-ikutan demam cupcake….. mumpung kesempatannya ada jadi bikin aja cupcake ini. Bikin untuk dibawa ke acara aqiqah Haykal, anaknya om uda…. Pengennya sih pake foto edible, tapi karena waktunya mepet jadi fotonya di print dikertas biasa aja deh, dijadiin bendera kecil… Base cakenya pake vanilla butter cake, di hias dengan simple swirl buttercream.

No comments:

LinkWithin

Related Posts with Thumbnails